Momentum Sudut Benda Tegar (contoh soal dan pembahasan)


A.    Momen Inersia
Untuk benda berpartikel momen inersia dinyatakan dengan rumus:
Dimana I = momen inersia (kg.m2)
             m = massa partikel (kg)
              r = jarak pertikel tegak lurus dari sumbu rotasi (m)

Jika terdapat banyak partikel bergerak berputar, maka momen inersia merupakan jumlah dari seluruh partikel dan dinyatakan dengan rumus:
Dimana ∑I = jumlah momen inersia sistem (kg.m2)
              m = massa partikel (kg)
               r  = jarak pertikel tegak lurus dari sumbu rotasi (m)

B.     Dalil Sumbu Sejajar
Untuk benda tegar bermassa m yang berotasi terhadap sumbu putar sembarang yang berjarak h dari sumbu sejajar yang melalui titik pusat massanya (Ipm diketahui), momen inersia benda dapat ditentukan dengan menggunakan:



untuk selengkapnya, silahkan download filenya di sini

1 komentar:

Jika ada pertanyaan atau sanggahan, teman-teman bisa mengisi kotak komentar ini. Mari budayakan berkomentar. Selain baik untuk blog sobat, baik juga untuk kesehatan kita :D